twitterfacebookgoogle pluslinkedinrss feedemail

Pages

Rabu, 18 April 2018

TATA TERTIB SMKS NURUL HUDA MANDIANGIN

TATA TERTIB 
SMKS NURUL HUDA MANDIANGIN

KEWAJIBAN :
1.      Jam 07.10 WIB Siswa/i Sudah Berada di Lingkungan Sekolah Untuk Apel Pagi (Menyanyikan Lagu Indonesia Raya, Lagu Kebangsaan Indonesia, Asmaul Khusna, dan Sholawat Nabi).
2.      Jam 07.30 WIB Siswa/i Sudah Harus Di Dalam Ruang Kelas Untuk Kegiatan Belajar-Mengajar
3.      Berpakaian Sekolah Sesuai Dengan Hari Yang Telah Ditetapkan Sebagai Berikut :
a.       Hari Senin  dan Selasa          :    Baju Putih, Berdasi, Celana / Rok Abu-abu, Bersepatu Hitam dan Berkaos Kaki.
b.      Hari Rabu dan  Kamis          :   Baju Batik, Celana / Rok Abu-abu, Bersepatu Hitam dan Berkaos Kaki.
c.       Hari  Sabtu dan Ahad           :    - BerSeragam Diniyyah / Berpakaian Muslim Bagi yang Belum punya.
- Mengikuti Kegiatan Ekstrakurikuler
4.      Berkopyah Hitam bagi Laki-Laki;
5.      Berjilbab Segi Tiga dengan Memakai dalaman Jilbab dan Menyesuaikan Warna Baju bagi Perempuan;
6.      Baju Masuk dan Memakai Ikat Pinggang Bagi Laki-Laki;
7.      Baju Tidak Dimasukkan dan Memakai Ikat Pinggang Bagi Perempuan;
8.      Belajar dengan Penuh Semangat, Tekun, dan Tertib;
9.      Menjaga Nama Baik Pribadi, Keluarga, dan Sekolah;
10.  Mengikuti Semua Kegiatan Ekstrakurikuler yang Dilaksanakan Sekolah;
11.  Mematuhi Setiap Peraturan yang Berlaku di Pondok Pesantren Nurul Huda dan Sekolah.

LARANGAN :
1.      Memakai Celana Model Pensil;
2.      Menampakkan Rambut walau Ujungnya bagi Perempuan;
3.      Keluar dari Ruangan Kelas Kecuali dengan izin Guru yang Mengajar Selama Kegiatan Belajar Mengajar;
4.      Berada di Asrama disaat Kegiatan Belajar Mengajar dan Kegiatan Ektrakurikuler Kecuali Ada Kepentingan;
5.      Membawa HP ke Sekolah;
6.      Melakukan Tindakan yang Merugikan Diri Sendiri dan Orang Lain, Seperti :
a.       Menggangu Ketenangan Kelas;
b.      Merokok, Minum-Minuman Beralkohol (MIRAS), Menghisap Lem, dan Obat terlarang (NARKOBA);
c.       Tawuran, Baik Sesama Pelajar atau Antar Pelajar;
d.      Merusak dan Mencuri di Lingkungan Sekolah dan Tempat Lain;
e.       Bergurau yang Diluar Batas antara Laki-Laki dan Perempuan;
f.       Membawa Senjata Tajam, Gambar Berbau Pornografi dalam Bentuk Apapun;
g.       Menyimpan Foto, Gambar dan Video  yang berbau Pronografi di dalam Laptop dan Sejenisnya;
h.      Berbicara Kotor, Jorok di Lingkungan Sekolah dan Tempat Lain;
7.      Berambut Panjang, Memakai Cat Rambut, Memakai Subang di Telinga, Berkuku Panjang, Memakai Kalung dan Gelang Bagi Laki-Laki;
8.      Memakai Perhiasan EMAS dan Berkuku Panjang Bagi Perempuan;
9.      Membawa Uang dalam Jumlah yang Berlebihan, Kecuali Untuk Keperluan Sekolah;
10.  Baju Dikeluarkan Selama Kegiatan Belajar Mengajar sampai Kembali ke Asrama Bagi Laki-laki;
11.  Membuang Sampah di Sembarang Tempat dalam Lingkungan Sekolah.

SANKSI :
1.      Bagi Siswa-siswi yang Tidak Masuk Sekolah Tanpa Keterangan yang Benar dan Jelas, Selama 3 (Tiga) Hari Berturut-Turut, Orang Tua/Walinya Akan Dipanggil ke Sekolah.
2.      Bagi Siswa-siswi yang Melanggar akan Diberikan Sanksi / Hukuman yang Sesuai dengan Bentuk Pelanggaran yang Dilakukan.
3.      Apabila Dilakukan Berulang-ulang, Maka Siswa-siswi yang Bersangkutan akan Dikeluarkan dari Sekolah.

Mandiangin, 01 Januari 2018
Kepala SMKS. Nurul Huda



M. BUKHORI MARZUQ, SE
NIP. 19730827 200701 1 025


Senin, 02 April 2018

TUPOKSI TENAGA PENDIDIK DAN KEPENDIDIKAN SMKS NURUL HUDA

 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

TUGAS WAKIL KEPALA SEKOLAH SECARA UMUM

Wakasek membantu Kepala Sekolah dalam kegiatan – kegiatan sebagai berikut:
1. Menyusun perencanaan, membuat program kegiatan dalam implementasi program, meliputi :
    a.   Pengorganisasian
    b.   Pengarahan
    c.   Ketenagaan
    d.   Pengkoordinasian
    e.   Pengawasan
    f.    Penilaian
    g.   Indentifikasi dan pengumpulan data
    h.   Penyusunan laporan secara berkala
2. Menyusun perencanaan, membuat kegiatan Ekstrakurikuler
3. Menyusun perencanaan dan membuat program peningkatan sarana dan prasarana
4. Menyusun perencanaan, membuat program pengembangan kehumasan dan kerjasama dengan stickholder yang peduli dengan pendidikan


















 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

TUGAS WAKIL KEPALA SEKOLAH SECARA KHUSUS

BIDANG KURIKULUM
    1.     Menyusun dan menjabarkan kalender pendidikan
    2.     Menyusun pembagian tugas guru dan jadwal pelajaran
    3.     Mengatur penyusunan program pengajaran
    4.     Mengatur pelaksanaan kegiatan Akademis dan Ekstra Akademis
    5.     Mengatur program penilaian, eriteria kenaikan kelas, kelulusan, laporan kemajuan siswa, serta pemberian rapor dan ijazah
    6.     Mengatur program perbaikan dan pengayaan
    7.     Mengatur pemanfaatan lingkungan sebagai sumber belajar
    8.     Mengatur pengembangan MGMP / Koordinator Mata Pelajaran
    9.     Melakukan supervisi administrasi dan akademis
    10.   Menyusun laporan secara berkala




















 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

TUGAS WAKIL KEPALA SEKOLAH SECARA KHUSUS
BIDANG KESISWAAN :
    1.     Mengatur program Bimbingan dan Konseling (BK)
    2.     Mengatur dan mengkoordinasikan pelaksanaan 8 K (keamanan, kebersihan, ketertiban, keindahan, kekeluargaan, kesehatan dan kerindangan)
    3.     Mengatur dan membina kegiatan OSIS meliputi Pramuka, PMR, Kelompok Ilmiah Remaja (KIR), Usaha Kesehatan Sekolah (UKS), Patroli Keamanan Sekolah (PKS), dan Paskibraka.
    4.     Mengatur program  pesantren kilat dan atau program Ramadhan.
    5.     Menyusun dan mengatur pelaksanaan pemilihan siswa teladan tingkat sekolah.
    6.     Melaksanakan LCT dan Olahraga Prestasi
    7.     Menyeleksi calon penerima beasiswa, calon peserta Olimpiade Saint dan Teknologi
    8.     Mengatur dan melaksanakan PSB dan Mos
    9.     Mengatur mutasi siswa
    10.   Menyusun laporan secara berkala








      










 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

TUGAS WAKIL KEPALA SEKOLAH SECARA KHUSUS

BIDANG SARANA DAN PRASARANA
    1.     Merencanakan kebutuhan sarana prasarana untuk menjunjung PBM
    2.     Merencanakan program pengadaannya
    3.     Mengatur pemanfaatan sarana prasarana
    4.     Mengelola perawatan, pemberian, dan pengisian barang atau alat kebutuhan
    5.     Mengatur pembukuan
    6.     Menyusun laporan secara berkala












     












 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

TUGAS WAKIL KEPALA SEKOLAH SECARA KHUSUS
BIDANG HUMAS :
    1.     Mengatur dan mengembangkan hubungan Masyarakat dan Komite Sekolah serta peran Komite Sekolah
    2.     Penyelenggaraan Bakhti Sosial dan Karya Wisata
    3.     Menyelenggarakan pameran hasil pendidikan disekolah ( Gebyar Pendidikan )
    4.     Menyelenggarakan dokumentasi kegiatan sekolah
    5.     Menyusun laporan secara berkala


























 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

PETUGAS LABORATORIUM :
1.   Pengelola laboratorium membantu kepala sekolah dalam kegiatan sebagai berikut:
2.      Perencanaan pengadaan alat dan bahan laboratorium
3.      Menyusun jadwal dan tata tertib pengunaan labor
4.      Memelihara dan memperbaiki alat-alat labor
5.      Inventarisasi dan pengadministrasian peminjaman alat-alat labor
6.      menyusun laporan pelaksanaan alat-alat labor



























 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

PUSTAKAWAN SEKOLAH :
1.      Perencanaan pengadaan buku-buku / bahan pustaka / media elekronik
2.      Pengurusan pelayanan perputakaan
3.      Perencanaan pengembangan perpustakaan
4.      Pemeliharaan dan perbaikan buku-buku / bahan pustaka / media elektronik
5.      Inventarisasi dan pengadministrasian buku-buku / bahan pustaka
6.      Melakukan pelayanan bagi siswa, guru dan tenaga pendidik lainnya serta masyarakat
7.      Penyimpanan buku perpustakaan / media elektronik
8.      Membentuk dan mengkoordinir Kelompok Gemar Membaca ( KGM )
9.      Menyelenggarakan lomba dan melakukan penilaian  kepada siswa sebagai pengunjung perpustakaan
10.  Menyusun laporan pelaksanaan perpustakaan secara berkala






















 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

KEPALA URUSAN TATA USAHA
Kepala urusan TU sekolah bersama-sama dengan stafnya mempunyai tugas melaksanakan ketatausahaan sekolah dan bertanggung jawab kepada kepala sekolah dalam kegiatan sebagai berikut :
1.      Penyusunan program kerja TU sekolah
2.      Pengelolaan keuangan sekolah
3.      Pengurusan administrasi ketenagaan dan siswa
4.      Pembinaan dan pengembangan karier pegawai
5.      Penyusunan administrasi perlengkapan sekolah
6.      Penyusunan dan penyajian data statistik sekolah
7.      Mengkoordinasikan dan melaksanakan 8 K
8.      Penyusunan laporan pelaksanaan kegiatan ketatausahaan sekolah secara berkala






















 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

GURU :
    1.     Membuat perangkat pembelajaran meliputi:
            a.   Pengembangan Silabus / Analisis Materi Pelajaran ( AMP )
            b.   Program Tahunan / Program Semester
            c.   Program Satuan Pembelajaran
            d.   Pencana Program Pembelajaran ( RP )
            e.   Program Kerja Minguan Guru
            f.    Lembar Kerja Siswa ( LKS )
    2.     Melaksanakan Proses Belajar Mengajar ( PBM )
    3.     Melaksanakan penilaian yang meliputi :
            a.   Penilaian proses
            b.   Ulangan harian
            c.   Ulangan Umum Semester
            d.   Ujian Akhir Sekolah dan Ujian Nasional
    4.     Melaksanakan analisis  Ulangan Harian
    5.     Menyusun dan melaksanakan program perbaikan dan program pengayaan
    6.     Mengisi daftar nilai siswa
    7.     Melaksanakan bimbingan ( pengimbasan pengetahuan kapada guru lain dalam kegiatan PMB
    8.     Membuat alat peraga
    9.     Menumbuh kembangkan sikap menghargai karya seni
    10.   Mengikuti kegiatan pengembangan dan sosialisasi kurikulum
    11.   Melaksanakan tugas tertentu disekolah
    12.   Pengadakan pengembangan program pembelajaran yang menjadi tanggungjawabnya
    13.   Membuat catatan tentang kemajuan hasil belajar ( dalam table atau grafik )
    14.   Mengisi dan meneliti daftar hadir siswa sebelum memulai pembelajaran
    15.   Mengatur / menertibkan ruang kelas dan ruang praktikum
    16.   Mengumpul dan menghitung angka kredit untuk kenaikan pangkatnya






 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

WALI KELAS :
1.      Membuat program kerja tahunan wali kelas
2.      Melaksanakan pengelolaan kelas
3.      Menyelenggarakan adaministrasi kelas yang meliputi :
4.      Denah tempat duduk siswa
5.      Papan absensi siswa
6.      Daftar pembelajaran kelas
7.      Daftar piket kelas
8.      Pengisian buku daftar kelas
9.      Pengisian buku absensi kelas
10.  Pembuatan / pengisian buku agenda kelas
11.  Menyusun tatatertib kelas
12.  Penyusunan statistik bulanan siswa
13.  Pencatatan mutasi siswa
14.  Pembuatan catatan khusus tentang siswa
15.  Pengisian daftar kolektif nilai siswa ( daftar leger )
16.  Pengisian buku rapor
17.  Pembagian buku rapor
18.  Penyusunan laporan secara berkala kepada kepala sekolah















 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

PENJAGA SEKOLAH :
1.      Menjaga / mengamankan fisik gedung dan lingkungan sekolah dari semua jenis gangguan, terutama pada malam hari dan ketika kegiatan sekolah kosong
2.      Membuka dan menutup / mengunci semua pintu jendela kantor dan gedung sekolah yang lainnya
3.      Membersihkan ( menyapu, mengepel ruang kepala sekolah, kantor TU, majlis guru )
4.      Membersihkan selokan disekeliling gedung kantor, laboratorium, perpustakaan dan ruang belajar lainnya secara berkala dan terjadwal
5.      Merawat taman sekolah, terutama taman kantor, perpustakaan, laboratorium, dan musholla
6.      Melakukan pemotongan rumput secara berkala dan terprogram ( minimal satu kali sebulan )
7.      Menyiapkan air minum guru dan pegawai sekolah setiap hari kerja dan atau dalam kegiatan sekolah
8.      Merawat dan mengontrol toilet kepala sekolah dan guru
9.      Bersama-sama dengan guru dan siswa berpartisipasi dalam kegiatan gotong royong umum sekolah
   


















 


PEMERINTAH PROVINSI JAMBI
DINAS   PENDIDIKAN
SMKS NURUL HUDA
Alamat : Siswa Dusun Sukokarangan Desa Mandiangin Pasar Kec. Mandiangin Kab. Sarolangun
Provinsi Jambi Kode Pos: 37492

TUGAS POKOK DAN FUNGSI ( TUPOKSI )
WAKIL KAPALA SEKOLAH, PEGAWAI, GURU DAN STAF TU
 

TUGAS WAKIL KEPALA SEKOLAH SECARA UMUM
Wakasek membantu Kepala Sekolah dalam kegiatan – kegiatan sebagai berikut :
1. Menyusun perencanaan, membuat program kegiatan dalam implementasi program
    a.   Pengorganisasian
    b.   Pengarahan
    c.   Ketenagaan
    d.   Pengkoordinasian
    e.   Pengawasan
    f.    Penilaian
    g.   Indentifikasi dan pengumpulan data
    h.   Penyusunan laporan secara berkala
2. Menyusun perencanaan, membuat kegiatan Ekstrakurikuler
3. Menyusun perencanaan dan membuat program peningkatan sarana dan prasarana
4. Menyusun perencanaan, membuat program pengembangan kehumasan dan kerjasama dengan stickholder yang peduli dengan pendidikan

TUGAS WAKIL KEPALA SEKOLAH SECARA KHUSUS
Wakil kepala sekolah bertugas membantu kepala sekolah dalam urusan – urusan sebagai berikut :
A. BIDANG KURIKULUM
    1.     Menyusun dan menjabarkan kalender pendidikan
    2.     Menyusun pembagian tugas guru dan jadwal pelajaran
    3.     Mengatur penyusunan program pengajaran
    4.     Mengatur pelaksanaan kegiatan Akademis dan Ekstra Akademis
    5.     Mengatur program penilaian, eriteria kenaikan kelas, kelulusan, laporan kemajuan siswa, serta pemberian raport dan ijazah.
    6.     Mengatur program perbaikan dan pengayaan
    7.     Mengatur pemanfaatan lingkungan sebagai sumber belajar
    8.     Mengatur pengembangan MGMP / Koordinator Mata Pelajaran
    9.     Melakukan supervisi administrasi dan akademis
    10.   Menyusun laporan secara berkala

B. BIDANG KESISWAAN
    1.     Mengatur program Bimbingan dan Konseling (BK)
    2.     Mengatur dan mengkoordinasikan pelaksanaan 8 K (keamanan, kebersihan, ketertiban, keindahan, kekeluargaan, kesehatan dan kerindangan)
    3.     Mengatur dan membina kegiatan OSIS meliputi Pramuka, PMR, Kelompok Ilmiah Remaja (KIR), Usaha Kesehatan Sekolah (UKS), Patroli Keamanan Sekolah (PKS), dan Paskibraka.
    4.     Mengatur program  pesantren kilat dan atau program Ramadhan.
    5.     Menyusun dan mengatur pelaksanaan pemilihan siswa teladan tingkat sekolah.
    6.     Melaksanakan LCT dan Olahraga Prestasi
    7.     Menyeleksi calon penerima beasiswa, calon peserta Olimpiade Saint dan Teknologi
    8.     Mengatur dan melaksanakan PSB dan Mos
    9.     Mengatur mutasi siswa
    10.   Menyusun laporan secara berkala
C. BIDANG SARANA DAN PRASARANA
    1.     Merencanakan kebutuhan sarana prasarana untuk menjunjung PBM
    2.     Merencanakan program pengadaannya
    3.     Mengatur pemanfaatan sarana prasarana
    4.     Mengelola perawatan, pemberian, dan pengisian barang atau alat kebutuhan
    5.     Mengatur pembukuan
    6.     Menyusun laporan secara berkala
D. BIDANG HUMAS
    1.     Mengatur dan mengembangkan hubungan Masyarakat dan Komite Sekolah serta peran Komite Sekolah
    2.     Penyelenggaraan Bakhti Sosial dan Karya Wisata
    3.     Menyelenggarakan pameran hasil pendidikan disekolah ( Gebyar Pendidikan )
    4.     Menyelenggarakan dokumentasi kegiatan sekolah
    5.     Menyusun laporan secara berkala
LABORATORIUM
Pengelola laboratorium membantu kepala sekolah dalam kegiatan sebagai berikut:
1.          Perencanaan pengadaan alat dan bahan laboratorium
2.          Menyusun jadwal dan tata tertib pengunaan labor
3.          Memelihara dan memperbaiki alat-alat labor
4.          Inventarisasi dan pengadministrasian peminjaman alat-alat labor
5.          menyusun laporan pelaksanaan alat-alat labor





PUSTAKAWAN SEKOLAH
1.          Perencanaan pengadaan buku-buku / bahan pustaka / media elekronik
2.          Pengurusan pelayanan perputakaan
3.          Perencanaan pengembangan perpustakaan
4.          Pemeliharaan dan perbaikan buku-buku / bahan pustaka / media elektronik
5.          Inventarisasi dan pengadministrasian buku-buku / bahan pustaka
6.          Melakukan pelayanan bagi siswa, guru dan tenaga pendidik lainnya serta masyarakat
7.          Penyimpanan buku perpustakaan / media elektronik
8.          Membentuk dan mengkoordinir Kelompok Gemar Membaca ( KGM )
9.          Menyelenggarakan lomba dan melakukan penilaian  kepada siswa sebagai pengunjung perpustakaan
10.      Menyusun laporan pelaksanaan perpustakaan secara berkala

KEPALA URUSAN TATA USAHA
Kepala urusan TU sekolah bersama-sama dengan stafnya mempunyai tugas melaksanakan ketatausahaan sekolah dan bertanggung jawab kepada kepala sekolah dalam kegiatan sebagai berikut:
1.      Penyusunan program kerja TU sekolah
2.      Pengelolaan keuangan sekolah
3.      Pengurusan administrasi ketenagaan dan siswa
4.      Pembinaan dan pengembangan karier pegawai
5.      Penyusunan administrasi perlengkapan sekolah
6.      Penyusunan dan penyajian data statistik sekolah
7.      Mengkoordinasikan dan melaksanakan 8 K
8.      Penyusunan laporan pelaksanaan kegiatan ketatausahaan sekolah secara berkala

GURU
    1.     Membuat perangkat pembelajaran meliputi:
            a.   Pengembangan Silabus / Analisis Materi Pelajaran ( AMP )
            b.   Program Tahunan / Program Semester
            c.   Program Satuan Pembelajaran
            d.   Rencana Program Pembelajaran ( RPP )
            e.   Program Kerja Minguan Guru
            f.    Lembar Kerja Siswa ( LKS )
    2.     Melaksanakan Proses Belajar Mengajar ( PBM )
    3.     Melaksanakan penilaian yang meliputi :
            a.   Penilaian proses
            b.   Ulangan harian
            c.   Ulangan Umum Semester
            d.   Ujian Akhir Sekolah dan Ujian Nasional
    4.     Melaksanakan analisis  Ulangan Harian
    5.     Menyusun dan melaksanakan program perbaikan dan program pengayaan
    6.     Mengisi daftar nilai siswa
    7.     Melaksanakan bimbingan ( pengimbasan pengetahuan kapada guru lain dalam kegiatan PMB
    8.     Membuat alat peraga
    9.     Menumbuh kembangkan sikap menghargai karya seni
    10.   Mengikuti kegiatan pengembangan dan sosialisasi kurikulum
    11.   Melaksanakan tugas tertentu disekolah
    12.   Pengadakan pengembangan program pembelajaran yang menjadi tanggungjawabnya
    13.   Membuat catatan tentang kemajuan hasil belajar ( dalam table atau grafik )
    14.   Mengisi dan meneliti daftar hadir siswa sebelum memulai pembelajaran
    15.   Mengatur / menertibkan ruang kelas dan ruang praktikum
    16.   Mengumpul dan menghitung angka kredit untuk kenaikan pangkatnya

WALI KELAS
1.      Membuat program kerja tahunan wali kelas
2.      Melaksanakan pengelolaan kelas
3.      Menyelenggarakan adaministrasi kelas yang meliputi :
a.       Denah tempat duduk siswa
b.      Papan absensi siswa
c.       Daftar pembelajaran kelas
d.      Daftar piket kelas
e.       Pengisian buku daftar kelas
f.       Pengisian buku absensi kelas
g.      Pembuatan / pengisian buku agenda kelas
h.      Menyusun tatatertib kelas
4.      Penyusunan statistic bulanan siswa
5.      Pencatatan mutasi siswa
6.      Pembuatan catatan khusus tentang siswa
7.      Pengisian daftar kolektif nilai siswa ( daftar leger )
8.      Pengisian buku rapor
9.      Pembagian buku rapor
10.  Penyusunan laporan secara berkala kepada kepala sekolah







PENJAGA SEKOLAH
1.      Menjaga / mengamankan fisik gedung dan lingkungan sekolah dari semua jenis gangguan, terutama pada malam hari dan ketika kegiatan sekolah kosong
2.      Membuka dan menutup / mengunci semua pintu jendela kantor dan gedung sekolah yang lainnya
3.      Membersihkan ( menyapu, mengepel ruang kepala sekolah, kantor TU, majlis guru )



4.      Membersihkan selokan disekeliling gedung kantor, laboratorium, perpustakaan dan ruang belajar lainnya secara berkala dan terjadwal
5.      Merawat taman sekolah, terutama taman kantor, perpustakaan, laboratorium, dan musholla
6.      Melakukan pemotongan rumput secara berkala dan terprogram ( minimal satu kali sebulan )
7.      Menyiapkan air minum guru dan pegawai sekolah setiap hari kerja dan atau dalam kegiatan sekolah
8.      Merawat dan mengontrol toilet kepala sekolah dan guru
9.      Bersama-sama dengan guru dan siswa berpartisipasi dalam kegiatan gotong royong umum sekolah
  

Mandiangin,     Januari 2018
Kepala Sekolah,



M. BUKHORI MARZUQ, SE
NIP.













 

Blogger news

Blogroll

About